Authentic Versus Class A dalam Istilah Parfum Artinya Apa?

Berawal dari postingan saya di Facebook tentang parfum FM, ada teman di FB yang menanyakan apa istilah Authentic dan Class A dalam istilah parfum. Saya berusaha menjawabnya sepengetahuan saya dan ternyata ada sedikit koreksi dari teman saya sesama mitra bisnis FM World Indonesia mengenai istilah tersebut. Ternyata yang dimaksud Authentic adalah produk original parfum dari Pabrik/Negara pembuatnya (Misalnya Parfum FM by Federico Mahora yang diproduksi oleh pabrik Perfand, Polandia), sedangkan Class A adalah replika/fake product parfum (misalnya parfum original Singapore yang sebenarnya bukan original). Kalau orang Eropa bilang Class A itu parfum KW super atau KW 1.

Parfum Federico Mahora jelas Authentic, karena dari desain botol, pengemasan, FM memiliki style tersendiri dan tidak meniru produk parfum lain. Dari segi komposisi bahan-bahan penyusun parfum pun FM berbeda fragrance notes nya dengan merk lain, meski ada beberapa terinspirasi dari aroma parfum kelas dunia namun kalau kita lihat dari fragrance notes nya ada yang berbeda. Parfum FM memiliki kadar minimal EDP (Eau De Parfum) atau diatasnya, sedangkan parfum branded lain masih memiliki kadar EDT (Eau De Toillete).

Jadi jelas ya perbedaan parfum Authentic dan parfum Class A. Nah kalau ada parfum Authentic (Original) dan bukan parfum Class A dengan harga terjangkau, kenapa tidak memilih parfum Federico Mahora? Parfum Asli Eropa asal Polandia. Yuk ganti parfum dari sekarang. Salam Wangi...


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Authentic Versus Class A dalam Istilah Parfum Artinya Apa?"

Posting Komentar